Schwarzer Ungkapkan Bisikan Magis Mourinho
Editor Bolanet | 24 April 2014 12:30
Pemain asal Australia itu terpaksa turun lantaran Cech mengalami cedera bahu di awal babak pertama. Namun meski jarang bermain musim ini, Schwarzer tetap bisa bermain tenang dan menjaga gawangnya tak kebobolan hingga menit akhir pertandingan.
Saya tidak menyangkal bahwa semuanya terasa berat di sana (di atas lapangan-red), namun untuk kesempatan seperti inilah anda tertarik untuk bergabung dengan Chelsea, tuturnya pada The Mirror.
Sebelum saya masuk, manajer berkata pada saya 'Dengar...percaya. Percayalah pada kemampuan dirimu sendiri. Dan jadilah. Itu adalah jaminan bahwa ia mempercayai saya dan saya perlu mempercayai hal yang sama dan menunjukkan penampilan yang terbaik, pungkas Schwarzer. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moses Ingin Pulang ke Chelsea Musim Depan
Liga Inggris 23 April 2014, 22:55 -
Mourinho: Saya Kasihan Kepada Moyes
Liga Inggris 23 April 2014, 21:32 -
Pellegrini: Laga Liverpool vs Chelsea Bukan Penentu Gelar
Liga Inggris 23 April 2014, 21:00 -
Willian: Chelsea Harus Maju Selangkah Demi Selangkah
Liga Inggris 23 April 2014, 20:44 -
Jadwal Padat, Ramires Yakin Chelsea Tetap Bisa Fokus
Liga Inggris 23 April 2014, 19:41
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39