Schalke Dekati Roberto Di Matteo
Editor Bolanet | 21 Desember 2012 11:40
- Reputasi Roberto Di Matteo masih terbukti mentereng meski dipecat . Media Jerman bahkan menyebut namanya masuk kandidat pelatih .
Pria asal Italia itu menganggur sejak didepak dari Stamford Bridge bulan lalu atau hanya enam bulan setelah ia mempersembahkan trofi Liga Champions nan bersejarah.
Di Matteo sudah dikaitkan dengan posisi pelatih yang juga lowong. Namun harian terkemuka Jerman, Bild mengklaim jika ia diplot menggantikan Huub Stevens yang dipecat Schalke pekan kemarin. Di Matteo sendiri fasih berbicara dalam bahasa Jerman dan tantangan menangani Koenigsblauen bisa menggiringnya tiba di Veltins-Arena.
Dengan Schalke lolos ke babak knockout Liga Champions dan bakal bersua , ia bahkan punya peluang mengulang sejarah di Chelsea saat masuk di pertengahan musim dan memberikan trofi Eropa untuk klub. (tsp/row)
Pria asal Italia itu menganggur sejak didepak dari Stamford Bridge bulan lalu atau hanya enam bulan setelah ia mempersembahkan trofi Liga Champions nan bersejarah.
Di Matteo sudah dikaitkan dengan posisi pelatih yang juga lowong. Namun harian terkemuka Jerman, Bild mengklaim jika ia diplot menggantikan Huub Stevens yang dipecat Schalke pekan kemarin. Di Matteo sendiri fasih berbicara dalam bahasa Jerman dan tantangan menangani Koenigsblauen bisa menggiringnya tiba di Veltins-Arena.
Dengan Schalke lolos ke babak knockout Liga Champions dan bakal bersua , ia bahkan punya peluang mengulang sejarah di Chelsea saat masuk di pertengahan musim dan memberikan trofi Eropa untuk klub. (tsp/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Drawing 32 Besar Liga Europa 2012/2013
Liga Eropa UEFA 20 Desember 2012, 21:16 -
Hasselbaink: Chelsea Harus Gandoli Ashley Cole
Liga Inggris 20 Desember 2012, 14:51 -
Chelsea Sepakat Lepas Sturridge ke Anfield
Liga Inggris 20 Desember 2012, 13:16 -
Juan Mata Akui Tak Mudah Kalahkan Leeds
Liga Inggris 20 Desember 2012, 11:52 -
Dejan Lovren, Calon Pengganti David Luiz
Liga Inggris 20 Desember 2012, 10:45
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39