Samai Xavi, Casillas Juga Salip Xavi
Editor Bolanet | 23 Oktober 2014 13:43
Mengantarkan Los Galacticos menang 3-0 atas di matchday ketiga (23/10), San Iker - julukan kiper timnas Spanyol itu, mencatat kemenangan ke-85 di Liga Champions. Catatan itu mengungguli rekor yang sebelumnya dipegang Xavi dengan 84 kemenangan.
Selain itu, dari rekor penampilan pun Casillas tak kalah dari rekannya di tim Matador itu. Turun di Anfield, artinya Casillas sudah mencatat 143 penampilan di kompetisi elit antarklub Eropa, melampaui mantan rekannya (142) dan menyamai Xavi yang kini berstatus pemegang rekor penampilan terbanyak.
Casillas masih punya peluang mempertajam rekor tersebut bersama Madrid musim ini, pun demikian dengan Xavi. Jadi sebelum pensiun, pecinta sepakbola bakal disuguhi perlombaan kedua rival sekaligus sahabat ini mencatat rekor anyar. (infst/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Madrid, Gerrard Yakin Liverpool Bisa Bikin Kejutan
Liga Champions 22 Oktober 2014, 23:04 -
Barcelona Langsung Memulai Persiapan Untuk El Clasico
Liga Spanyol 22 Oktober 2014, 22:46 -
Owen Yakin Liverpool Mampu Jegal Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2014, 22:35 -
Zidane Tegaskan Madrid Tak Butuh Suarez
Liga Spanyol 22 Oktober 2014, 19:31 -
Pedro Nanti Aksi Suarez di Barca
Liga Spanyol 22 Oktober 2014, 15:55
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39