Sahin: Dortmund Tak Akan Kalah Andai Pirlo Tetap Main
Editor Bolanet | 9 Maret 2015 22:04
- Gelandang Borussia Dortmund, Nuri Sahin mengungkapkan bahwa timnya tak akan kalah dari di leg pertama andai Andrea Pirlo tak cedera.
Seperti diketahui, Dortmund kalah 1-2 di leg pertama saat bermain di Juventus Stadium akhir bulan lalu, dengan Pirlo terpaksa diganti pada menit ke-37 karena cedera dan kedudukan imbang 1-1.
Dan dikatakan Sahin, dirinya yakin andai Pirlo tetap bermain maka timnya tak akan kalah. Karena menurutnya, timnya telah mempersiapkan taktik melawan Juventus yang diperkuat Pirlo.
Saya tak ingin menjadi sosok yang tak punya respek, tapi saya akan memilih Pirlo tak cedera. Tendangan bebas Pirlo luar biasa, tendangan sudutnya sama berbahayanya dengan tendangan shot on target-nya dan dia bisa menemukan ruang di antara pemain bertahan. Dia punya kualitas brutal, ujarnya.
Tapi kami berkunjung ke sana dengan rencana jelas tentang bagaimana menghadapi tim yang diperkuat Pirlo dan rencana ini sukses sampai Pirlo keluar, tandasnya.[initial]
(gl/dzi)
Seperti diketahui, Dortmund kalah 1-2 di leg pertama saat bermain di Juventus Stadium akhir bulan lalu, dengan Pirlo terpaksa diganti pada menit ke-37 karena cedera dan kedudukan imbang 1-1.
Dan dikatakan Sahin, dirinya yakin andai Pirlo tetap bermain maka timnya tak akan kalah. Karena menurutnya, timnya telah mempersiapkan taktik melawan Juventus yang diperkuat Pirlo.
Saya tak ingin menjadi sosok yang tak punya respek, tapi saya akan memilih Pirlo tak cedera. Tendangan bebas Pirlo luar biasa, tendangan sudutnya sama berbahayanya dengan tendangan shot on target-nya dan dia bisa menemukan ruang di antara pemain bertahan. Dia punya kualitas brutal, ujarnya.
Tapi kami berkunjung ke sana dengan rencana jelas tentang bagaimana menghadapi tim yang diperkuat Pirlo dan rencana ini sukses sampai Pirlo keluar, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raiola Tak Akan Ragu Jual Pogba
Liga Inggris 8 Maret 2015, 23:50 -
Agen: Peluang Pogba Bertahan di Juve 99 Persen
Liga Italia 8 Maret 2015, 18:28 -
Unggul Sembilan, Tevez Belum Tenang
Liga Italia 8 Maret 2015, 02:59 -
Garcia: Minimal Harus Peringkat Dua
Liga Italia 8 Maret 2015, 02:25 -
Pogba Sudah Setuju Pindah ke PSG?
Liga Italia 7 Maret 2015, 06:36
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Australia vs Timnas Indonesia: Jackson Irvine
Tim Nasional 20 Maret 2025, 18:18 -
Daftar Pemenang Formula 1 China, Siapa yang Akan Jadi Pemenang Edisi 2025?
Otomotif 20 Maret 2025, 17:51 -
2 Kesalahan Fatal Nathan Tjoe-A-On yang Berujung Gol-gol Australia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 17:01 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 20 Maret 2025, 15:59
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40