Roura: Skuad Barca Dalam Kondisi Terbaik, Termasuk Xavi
Editor Bolanet | 12 Maret 2013 03:00
Barca akan menjamu Milan pada leg kedua babak 16 Liga Champions di Camp Nou. Sepertinya, tim asal Catalan tersebut juga tengah dalam kondisi terbaik mereka untuk bisa memangkas ketertinggalan dua gol yang mereka derita saat keduanya bertemu di Stadion San Siro beberapa pekan lalu.
Bahkan, asisten pelatih mereka juga mengatakan bahwa skuadnya nanti juga sudah akan diperkuat oleh Xavi yang memang selama ini menjadi otak permainan dari Blaugrana.
Kami memiliki skuad yang bagus untuk besok. Hal tersebut akan membuat kami mampu lolos dari babak ini, tandas Roura seperti dilansir oleh football-italia.net.
Kabar baiknya adalah kami memiliki banyak pilihan untuk skuad kami, termasuk juga Xavi.
Bahkan pria yang menggantikan peran Tito Vilanova ini menyatakan bahwa timnya telah melakukan persiapan dengan sangat baik dengan menyaksikan sejumlah pertandingan yang telah dimainkan oleh wakil Italia tersebut. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galliani: Waspadai 'Monster' Messi, Milan!
Liga Champions 11 Maret 2013, 22:06 -
Albiol: Celta Paksa Madrid Kerja Keras
Liga Spanyol 11 Maret 2013, 21:34 -
Pepe: Sulit, Tapi Madrid Akan Terus Kejar Barca
Liga Spanyol 11 Maret 2013, 19:30 -
Comolli: Demi Rekrut Bale, PSG Bakal Habis-habisan
Liga Champions 11 Maret 2013, 18:00 -
Cari Pengganti Puyol, Barcelona Siapkan Kompany
Liga Spanyol 11 Maret 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39