Roura: Messi dan Barca Sukses Bungkam Para Pengkritik
Editor Bolanet | 13 Maret 2013 10:10
- Asisten pelatih , Jordi Roura menyebut Lionel Messi sukses membungkam pihak-pihak yang selama ini mengkritiknya, dengan dua gol ke gawang AC Milan di Liga Champions.
Blaugrana menyambut laga leg kedua 16 besar di Camp Nou dengan misi membalikkan ketinggalan 0-2 dari Rossoneri. Namun mereka mengamuk di kandang sendiri dengan meraup kemenangan 4-0 demi mengamankan satu tiket perempat final dengan skor agregat 4-2.
Dan Messi menjadi inspirator kebangkitan Barca serangkaian performa apik dan dua gol yang mengakhiri 'kutukan' tak sanggup mencetak gol dari permainan terbuka lawan tim Italia.
Messi menerima kritik dalam beberapa hari terakhir, sebagaimana semua pemain kami. Namun hari ini kami menunjukkan jika kami bisa bereaksi. Ia punya cara amat spesial untuk bermain, dan fakta bahwa ia bermain macam itu sudah membawa kami pada kemenangan, puji Roura. (tri/row)
Blaugrana menyambut laga leg kedua 16 besar di Camp Nou dengan misi membalikkan ketinggalan 0-2 dari Rossoneri. Namun mereka mengamuk di kandang sendiri dengan meraup kemenangan 4-0 demi mengamankan satu tiket perempat final dengan skor agregat 4-2.
Dan Messi menjadi inspirator kebangkitan Barca serangkaian performa apik dan dua gol yang mengakhiri 'kutukan' tak sanggup mencetak gol dari permainan terbuka lawan tim Italia.
Messi menerima kritik dalam beberapa hari terakhir, sebagaimana semua pemain kami. Namun hari ini kami menunjukkan jika kami bisa bereaksi. Ia punya cara amat spesial untuk bermain, dan fakta bahwa ia bermain macam itu sudah membawa kami pada kemenangan, puji Roura. (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maxi Lopez: Barca Yang Akan Menang
Liga Champions 12 Maret 2013, 23:00 -
Roura: Barca Harus Menang, Apa Pun Caranya
Liga Champions 12 Maret 2013, 22:32 -
Donadoni: Milan Yang Akan Lolos
Liga Champions 12 Maret 2013, 22:01 -
Sheva: Barca Sedang Rapuh, Milan Pasti Lolos!
Liga Champions 12 Maret 2013, 21:50 -
Allegri: Lawan Barca, Milan Butuh Keberuntungan
Liga Champions 12 Maret 2013, 21:30
LATEST UPDATE
-
Manchester United Resmi Ubah Nama Patrick Dorgu di Daftar Pemain Mereka
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain, Klik di Sini!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44