Rooney Tahu Punya Nama Besar
Editor Bolanet | 27 Agustus 2015 05:53
Namun dalam pertandingan kontra Club Brugge, Rooney membungkam pihak-pihak yang sudah mengkritiknya selama ini. Ia mencetak hattrick yang mengantarkan United menang empat gol tanpa balas atas Club Brugge.
Sebagai penyerang, tentu saya ingin terus mencetak gol. Semua orang sampai melihat performa saya musim lalu dan mengatakan saya sudah sangat lama tidak mencetak gol. Tapi banyak penyerang top yang pada awal musim ini belum mencetak gol, terang Rooney kepada BBC.
Rooney menyadari mengapa ia mendapatkan banyak sekali kritikan. Rooney sudah punya nama besar dan selalu menjadi sorotan. Jadi, jika ia tidak tampil maksimal, maka kritikan akan terus datang membanjirinya.
Saya tahu kritikan-kritikan itu datang karena nama besar saya. Semua tentang saya selalu dipublikasikan lebih banyak. Itu sudah menjadi tugas saya dan saya memahaminya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hal-hal yang Perlu Kamu Ketahui Jelang Liga Champions 2015-16
Liga Champions 26 Agustus 2015, 23:59 -
Leverkusen Siap Buat Lazio Menderita
Liga Champions 26 Agustus 2015, 15:15 -
Datang ke Monaco, Messi Diklaim Rebut Trofi Terbaik Eropa
Liga Spanyol 26 Agustus 2015, 14:47 -
Kiessling Akui Kehebatan Dua Palang Pintu Lazio
Liga Champions 26 Agustus 2015, 14:33 -
Liga Champions 26 Agustus 2015, 14:18
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39