Ronaldo: Tak Berkorban dan Ambil Resiko, Anda Tak Akan Menang
Editor Bolanet | 9 Oktober 2014 12:32
Pemain Real Madrid itu akhirnya mencetak satu gol di Lisbon dan membawa timnya jadi juara Eropa. Namun cerita manis tak berlanjut di Brasil, usai Seleccao tersingkir di fase grup dengan hanya mencatat satu kemenangan.
Saya tidak ingin melewatkan final Liga Champions dan Piala Dunia. Saya tidak berada dalam kondisi optimal, namun saya memaksakan diri. Di level klub, semua berjalan baik-baik saja. Namun dengan Portugal, semuanya tak berjalan bagus, tutur Ronaldo menurut laporan World Soccer.
Dalam kehidupan ini, anda tidak akan bisa menang tanpa pengorbanan. Anda harus mengambil resiko. Semua berjalan baik dan saya memecahkan rekor gol di Liga Champions. Saat berlibur, saya mengistirahatkan tubuh saya. Kadang anda butuh waktu untuk mencapai penampilan maksimal, semua atlet juga mengalami hal yang sama, pungkasnya.
Ronaldo sudah mencetak dua gol untuk Real Madrid di Liga Champions 14/15. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema Berharap Barcelona Bertahan di La Liga
Liga Spanyol 8 Oktober 2014, 21:00 -
Perilaku Buruk, Madrid Urung Uber Vidal
Liga Inggris 8 Oktober 2014, 16:56 -
Liverpool dan Arsenal (Masih) Berebut Casillas
Liga Inggris 8 Oktober 2014, 16:16 -
Matang di Empoli, Rugani Dilirik Madrid
Liga Italia 8 Oktober 2014, 16:04 -
Bale Tanggapi Ketertarikan United
Liga Spanyol 8 Oktober 2014, 15:30
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39