Ronaldo Sepuluh Ribu Menit di Liga Champions
Editor Bolanet | 2 Oktober 2015 10:52
- Cristiano Ronaldo bermain penuh dan memborong dua gol saat Real Madrid menang 2-0 di markas pada matchday 2 Grup A Liga Champions 2015/16, Kamis (01/10). Ronaldo pun mencapai sebuah milestone istimewa.
Dengan penampilan melawan Malmo, berarti Ronaldo sudah memainkan tepat 10.000 (sepuluh ribu) menit di Liga Champions. Statistik itu diukir sang bintang Portugal bersama Manchester United dan Madrid sejak musim 2003/04.
Ronaldo tercatat sebagai pemain keenam dalam sejarah Liga Champions yang sanggup mencapai milestone 10.000 menit. Lima pemain sebelum Ronaldo adalah Iker Casillas, , , Roberto Carlos dan Ryan Giggs.
Tampil 10.000 menit di Liga Champions, Ronaldo telah mencetak 82 gol dan memimpin daftar all-time top scorer kompetisi elit Eropa ini. [initial]
(opta/gia)
Dengan penampilan melawan Malmo, berarti Ronaldo sudah memainkan tepat 10.000 (sepuluh ribu) menit di Liga Champions. Statistik itu diukir sang bintang Portugal bersama Manchester United dan Madrid sejak musim 2003/04.
Ronaldo tercatat sebagai pemain keenam dalam sejarah Liga Champions yang sanggup mencapai milestone 10.000 menit. Lima pemain sebelum Ronaldo adalah Iker Casillas, , , Roberto Carlos dan Ryan Giggs.
Tampil 10.000 menit di Liga Champions, Ronaldo telah mencetak 82 gol dan memimpin daftar all-time top scorer kompetisi elit Eropa ini. [initial]
Klik Juga:
- Rekor 823 Operan Madrid vs Malmo
- 323 atau 324? Inilah Gol yang Buat Rekor Ronaldo Diragukan
- Passing Game Kroos Buat Malmo Tak Berdaya
- Cetak Brace, Ronaldo Panen Rekor Tak Masuk Akal
- Morata Samai Prestasi Del Piero
- Sevilla Dikebiri di Turin
- Benfica Nodai Kesucian Vicente Calderon
- Gaitan Menyambung Jejak Kaka
- Gol 5 Laga UCL Beruntun, Morata Matador Pertama
- 10 Gol Terbaik Ronaldo di Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: 500 Gol Cristiano Ronaldo
Open Play 1 Oktober 2015, 16:00 -
Passing Game Kroos Buat Malmo Tak Berdaya
Liga Champions 1 Oktober 2015, 15:24 -
Ferdinand: Ronaldo Tukang Pamer
Liga Spanyol 1 Oktober 2015, 15:18 -
Video: Menuju Legenda, Inilah 323 Gol Ronaldo di Real Madrid
Open Play 1 Oktober 2015, 15:06 -
10 Gol Terbaik Ronaldo di Real Madrid
Editorial 1 Oktober 2015, 13:04
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39