Ronaldo Raja Knockout
Editor Bolanet | 19 Februari 2015 11:29
Gol ke gawang Schalke tersebut adalah gol ke-35 Ronaldo di fase knockout Liga Champions Eropa. Untuk urusan ini, belum ada pemain lain yang sanggup menandinginya.
Tak hanya gol terbanyak, Ronaldo juga tercatat sebagai pemain yang paling sering merasakan kemenangan di fase knockout Liga Champions. Sejauh ini, sudah 28 kemenangan dia bukukan, unggul satu atas rekor sebelumnya yang dipegang Victor Valdes dan Edwin van der Sar.
Melawan Schalke, Ronaldo mencetak gol pembuka Madrid pada menit 26, golnya yang ke-6 di Liga Champions 2014/15. Tak cukup sampai di situ, sang penyerang Portugal juga merancang assist untuk gol kedua El Real oleh di menit 79.
Ronaldo, yang sekarang sejajar dengan Lionel Messi dan Raul sebagai top scorer sepanjang masa di kompetisi Eropa (masing-masing 76 gol), adalah bintang di Veltins-Arena. UEFA menobatkan Ronaldo sebagai Man of the Match berkat satu gol dan satu assist yang diukirnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kroos dan James Disebut Berpengaruh Besar Pada Real Madrid
Liga Spanyol 18 Februari 2015, 23:22 -
Metzelder: Real Madrid Tetap Lebih Baik
Liga Champions 18 Februari 2015, 22:38 -
UEFA Wajibkan Madrid Pakai Jersey Pink Kontra Schalke
Liga Champions 18 Februari 2015, 21:38 -
Terry: Madrid Harusnya Jual Ronaldo
Liga Spanyol 18 Februari 2015, 20:47 -
Hadapi Schalke, Casillas Samai Rekor Carragher
Liga Champions 18 Februari 2015, 20:12
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39