Ronaldo Masuk Buku Sejarah Madrid
Editor Bolanet | 19 Maret 2014 08:17
Prestasi itu diukir sang bintang Portugal saat mencetak brace dalam kemenangan 3-1 Madrid atas Schalke dalam duel babak 16 besar leg kedua di Santiago Bernabeu, Rabu (19/3), yang memastikan Madrid lolos ke perempat final dengan agregat telak 9-2.
Dengan tambahan satu saja, Ronaldo akan bisa menyamai rekor gol terbanyak dalam satu musim Liga Champions (14) yang ditorehkan oleh Jose Altafini (AC Milan) pada 1962/63 dan Messi () pada 2011/12.
Dalam laga tersebut, Ronaldo juga menjadi pemain Madrid pertama yang sanggup mencetak 40 gol dalam satu musim kompetisi selama empat musim berturut-turut. [initial]
Klik Juga:
- Bale, Sang Raja Assist
- Ronaldo Makin Kesetanan di Liga Champions
- Deretan Rekor Transfer Dalam 'Ancaman' Vidal
- Banjir Gol Dalam Sejarah Serie A
- Serba Pertama di Piala Dunia
- Kisah Cristiano Ronaldo, Sang Raja Gol Portugal
- Brasil 2002, Kedigdayaan Sang Raja
- WAGs Espana Menatap Piala Dunia 2014
- Mariana Diarco, Fans Molek River Plate
- Brasil 2014 dan Pancaran Pesona WAGs Italia
- Sandra Valencia, Fans Seksi Timnas Kolombia
- Flashback: Pesona Hawa di Afrika Selatan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Klub Top Eropa, Vidal Akui Betah di Juventus
Liga Italia 18 Maret 2014, 22:08 -
'Menangi El Clasico, Madrid Bisa Tendang Barca Dari Jalur Juara'
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:57 -
Pedro Masih Ingat Gol Pertamanya di Bernabeu
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:50 -
Messi Berpeluang Cetak Rekor di Bernabeu
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 20:36 -
Pedro: Barca Jagonya Laga Besar
Liga Spanyol 18 Maret 2014, 19:39
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39