Ronaldo: Madridista Akan Bersama Kami
Editor Bolanet | 25 Mei 2016 04:53
Rekor itu sebenarnya memang milik Ronaldo sendiri. Pada musim 2013-14, Ronaldo mengemas 17 gol. Saat itu Real Madrid juga berhasil menjadi juara. Meski demikian, Ronaldo tidak mau fokus ke rekor pribadinya.
Akan luar biasa jika saya bisa menyamai atau melewati rekor gol itu. Tapi rekor seperti itu datangnya harus alami, saya tidak pernah terobsesi dengan semua rekor itu. Yang paling penting adalah meraih kemenangan, terang Ronaldo kepada AS.
Ronaldo meyakini timnya akan mendapatkan dukungan besar dari Madridista. Ia percaya dukungan Madridista akan membuat Los Blancos mampu menciptakan malam ajaib lagi.
Saya yakin semua Madridista akan bersama kami pada Sabtu nanti. Mereka akan mendukung kami seperti yang selalu mereka lakukan. Kami akan membuat malam ajaib lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos Incar Trofi Liga Champions Kedua Bersama Madrid
Liga Champions 24 Mei 2016, 23:54 -
Video Ronaldo Cedera dalam Latihan Jelang Final UCL
Open Play 24 Mei 2016, 21:02 -
Pepe: Kami Ingin Menang dan Mencetak Sejarah
Liga Champions 24 Mei 2016, 18:39 -
Tabrakan dengan Casilla, Ronaldo Tinggalkan Latihan Madrid
Liga Champions 24 Mei 2016, 18:29 -
Zidane: Jangan Bandingkan dengan Madrid Tahun 2014
Liga Champions 24 Mei 2016, 18:04
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23