Ronaldo Kudeta Inzaghi di Top Skorer Sepanjang Masa Eropa
Editor Bolanet | 17 September 2014 15:59
- Cristiano Ronaldo resmi menjadi pemain kedua yang paling banyak mencetak gol di sepanjang digelarnya kompetisi antar klub Eropa, berkat gol yang ia torehkan ke gawang FC Basel dini hari tadi.
Pemain berusia 29 tahun melewati catatan Filippo Inzaghi, yang mengakhiri karirnya sebagai pemain dengan mengoleksi 70 gol atas namanya di pentas Eropa. Namun semalam, Ronaldo berhasil melewati catatan tersebut dengan mengoleksi 71 gol.
Ia hanya kini terpaut lima gol dari Raul Gonzalez, pemain legendaris Real Madrid yang menutup karir dengan koleksi 76 gol.
Total ada 68 gol dibuat oleh Ronaldo, andai kita tak menghitung gol yang ia ciptakan di kompetisi Eropa selain Liga Champions. Angka tersebut bahkan hanya sedikit berbeda dengan Raul, yang hanya mencetak 71 gol.
Namun demikian, rekor Ronaldo masih bisa dikejar oleh pesaingnya di , Lionel Messi, yang hingga saat ini mengumpulkan tak kurang dari 68 gol di kompetisi Eropa.
Ia bakal memainkan laga perdana di Liga Champions musim ini dengan melawan APOEL dini hari nanti dan kemungkinan besar akan menyumbangkan gol untuk publik Camp Nou. [initial]
(isf/rer)
Pemain berusia 29 tahun melewati catatan Filippo Inzaghi, yang mengakhiri karirnya sebagai pemain dengan mengoleksi 70 gol atas namanya di pentas Eropa. Namun semalam, Ronaldo berhasil melewati catatan tersebut dengan mengoleksi 71 gol.
Ia hanya kini terpaut lima gol dari Raul Gonzalez, pemain legendaris Real Madrid yang menutup karir dengan koleksi 76 gol.
Total ada 68 gol dibuat oleh Ronaldo, andai kita tak menghitung gol yang ia ciptakan di kompetisi Eropa selain Liga Champions. Angka tersebut bahkan hanya sedikit berbeda dengan Raul, yang hanya mencetak 71 gol.
Namun demikian, rekor Ronaldo masih bisa dikejar oleh pesaingnya di , Lionel Messi, yang hingga saat ini mengumpulkan tak kurang dari 68 gol di kompetisi Eropa.
Ia bakal memainkan laga perdana di Liga Champions musim ini dengan melawan APOEL dini hari nanti dan kemungkinan besar akan menyumbangkan gol untuk publik Camp Nou. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Totti: Barca dan Madrid Berpeluang Besar Juara Liga Champions
Liga Champions 16 September 2014, 23:10 -
Mourinho: Jangan Kaget Kalau Cech Tampil Lagi
Liga Inggris 16 September 2014, 23:09 -
Skuat Lengkap Madrid Hadapi Basel
Liga Champions 16 September 2014, 21:56 -
Pique: Madrid Masih Bisa Susul Barca
Liga Spanyol 16 September 2014, 21:46 -
Zinedine Zidane Akui Ada Tawaran Latih Bordeaux
Liga Spanyol 16 September 2014, 19:30
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39