Ronaldo Heran Banyak Yang Ragukan Dirinya
Editor Bolanet | 5 Mei 2016 06:13
Ronaldo memang dikenal sebagai pemain yang sangat piawai menjaga kebugaran. Ronaldo sangat disiplin untuk menjalani recovery, bukan cuma ketika mengalami cedera, tapi juga setelah setiap pertandingan.
Ronaldo juga menegaskan bahwa ia tidak mengalami cedera kambuhan dalam pertandingan melawan Manchester City. meski sempat mengalami masalah pada akhir babak pertama, Ronaldo menegaskan bahwa ia cuma lelah.
Ada banyak orang yang meragukan saya, padahal saya selalu bisa menjalani recovery dengan cepat. Saya sendiri puas dengan kinerja saya dalam laga melawan Manchester City. Saya rasa penampilan saya sudah bagus. Saya tidak mengalami masalah walaupun memang kelelahan pada akhir pertandingan. Tapi saya tidak merasa buruk karena sudah membantu tim, terang Ronaldo kepada BT Sports.
Ronaldo patut berbahagia karena Real Madrid sukses menyingkirkan Manchester City. Los Blancos kini sudah lolos ke final Liga Champions. [initial]
Baca Juga:
- Ganjal Sterling, Lucas Vazquez Harusnya Dikartu Merah?
- Cristiano Ronaldo Coba Cetak Gol Dengan 'Slam Dunk'
- Video: Marcelo Diving Lagi, De Bruyne Jadi Korban
- Lolos ke Final, Real Madrid Cetak Rekor
- Highlights Liga Champions: Real Madrid 1-0 Manchester City
- Hasil Pertandingan Real Madrid vs Manchester City: Skor 1-0
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Dorong Sterling Untuk Bersinar Lawan Madrid
Liga Champions 4 Mei 2016, 23:05 -
Ronaldo: Absennya Benzema Bawa Kerugian Besar
Liga Spanyol 4 Mei 2016, 14:38 -
Ancelotti: Madrid Tak Perlu Khawatir dengan Cedera Ronaldo
Liga Champions 4 Mei 2016, 14:17 -
Ancelotti: Atmosfer Madrid Sekarang Mirip La Decima
Liga Champions 4 Mei 2016, 14:16 -
Ancelotti: Madrid Wajib Waspadai Aguero
Liga Champions 4 Mei 2016, 14:15
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39