Ronaldo Balas Kritik dari Media Soal Penampilannya
Editor Bolanet | 30 Mei 2016 09:26
Pemain Portugal mencetak penalti yang menentukan usai Madrid menang 5-3 di babak adu penalti atas Atletico Madrid, di final Liga Champions yang berlangsung di Milan.
Pemain berusia 31 tahun banyak dikritik usai laga tersebut, namun ia mengaku tidak peduli sama sekali.
Saya tidak peduli dengan hal tersebut, saya hanya dekat dengan orang yang mencintai saya. Jadi, Liga Champions ini untuk mereka yang terus mendukung saya, fans saya di Portugal, dan juga seluruh dunia, tutur Ronaldo menurut Four Four Two.
Setelah ini, saya sudah memainkan lebih dari 4.000 menit di atas lapangan. Saya kembali menjadi yang terbaik di tim. Itu berarti banyak untuk saya. Itu berarti saya masih dalam kondisi bagus, secara fisik, secara mental. Jika anda tanya apakah saya merasa lelah, tentu saja. Saya banyak bermain, namun saya masih ada di sini.
Saya menunjukkan pada tim bahwa saya selalu ada untuk mereka, di saat baik dan buruk. Hal tersebut membuat saya bangga. Selama tujuh tahun, saya mencetak lebih dari 50 gol per tahun, namun saya selalu meminta lebih dari diri saya sendiri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dortmund Tepis Rumor Aubameyang ke Manchester atau Madrid
Liga Inggris 29 Mei 2016, 20:51 -
Juara Liga Champions, Isco Terkesan Perjuangan Real Madrid
Liga Champions 29 Mei 2016, 19:51 -
Jangan Lupakan Peran Penting Casemiro
Liga Champions 29 Mei 2016, 19:43 -
Isco Siap Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 29 Mei 2016, 19:34 -
Arbeloa: Real Madrid Terbaik di Dunia!
Liga Champions 29 Mei 2016, 18:49
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39