Rodgers Akui Madrid Bermain Lebih Superior
Editor Bolanet | 23 Oktober 2014 06:32
Liverpool sempat tampil meyakinkan di awal-awal laga tersebut. Namun, pada akhirnya dia gol dari Karim Benzema dan sebiji gol dari Cristiano Ronaldo meruntuhkan keangkeran Anfield.
Performa The Reds sendiri cukup amburadul di laga itu. Usai laga, Rodgers pun mengakui bahwa Madrid tampil lebih baik.
Di 20-22 menit awal, saya rasa kami membuat start yang ekselen. Dan setelah itu hingga turun minum, Madrid menunjukkan kualitas yang sebenarnya. Mereka luar biasa. Di babak kedua, kami jelas bermain demi kebanggaan kami dan saya rasa para pemain saya bermain luar biasa di babak tersebut. Mereka terus bermain dan mereka berjuang melawan tim yang berkualitas dan kami mungkin tak beruntung kalah 0-3 di babak pertama, tuturnya pada Sky Sports News.
Saya tak bisa meminta lebih dari anak-anak asuh saya. Permainan di menit-menit awal sangat bagus dan mungkin kami butuh sebuah gol di waktu itu. Anda bisa melihat mengapa mereka menjadi juara Eropa. Bola-bola mati menjadi masalah kami musim ini dan kami tak bertahan dengan cukup baik, tandas Rodgers. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Madrid, Gerrard Yakin Liverpool Bisa Bikin Kejutan
Liga Champions 22 Oktober 2014, 23:04 -
Barcelona Langsung Memulai Persiapan Untuk El Clasico
Liga Spanyol 22 Oktober 2014, 22:46 -
Owen Yakin Liverpool Mampu Jegal Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2014, 22:35 -
Zidane Tegaskan Madrid Tak Butuh Suarez
Liga Spanyol 22 Oktober 2014, 19:31 -
Pedro Nanti Aksi Suarez di Barca
Liga Spanyol 22 Oktober 2014, 15:55
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12