Robben: Neuer Pantas Dapat Ballon d'Or, Seperti Messi & Ronaldo
Editor Bolanet | 12 Januari 2015 16:02
Menurut Robben, Ronaldo dan Messi merupakan pemain yang amat dikenal di seluruh dunia dan hal tersebut cukup merugikan Neuer.
Manuel akan pantas untuk mendapatkannya. Namun saya bukan kapten tim, dan saya tidak bisa memilih dirinya. Keputusan mengenai siapa yang jadi pemain terbaik dilakukan di seluruh dunia, di Australia, Amerika, dan Afrika. Bagi Manuel, ia sedikit dirugikan karena Messi dan Ronaldo amat dikenal di seluruh dunia, tutur Robben pada Bild.
Neuer merupakan seorang kiper dan bek dalam satu tubuh. Kualitasnya benar-benar hebat. Meski dua kandidat yang lain juga pantas untuk mendapatkannya. Kemenangan untuk Manuel juga layak diraih oleh Messi dan Ronaldo, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
(bild/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gala Ballon d'Or, Ronaldo Boyong Keluarga dan Irina
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 02:00 -
Suarez: Kembali ke Inggris? Tak Masalah
Liga Champions 11 Januari 2015, 01:40 -
Eks Bos Barca: Neuer Kiper Terbaik Dunia
Liga Champions 11 Januari 2015, 01:00 -
Bonucci Optimis Juve Tembus 16 Besar UCL
Liga Champions 10 Januari 2015, 03:29 -
Bony ke City, Jovetic Jadi Korban?
Liga Inggris 9 Januari 2015, 14:14
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39