Robben: Bayern Sama Sekali Tak Takut United
Editor Bolanet | 30 Maret 2014 12:20
Bayern dan United memang ditakdirkan akan saling jegal pada babak 8 besar di Liga Champions musim ini. Setelah berhasil meraih gelar Bundesliga, Robben tentu saja masih ingin meraih kemenangan di kompetisi Eropa.
Melawan United adalah partai yang bisa mengeluarkan kemampuan terbaik saya. Kami juara Liga Jerman pekan lalu. Tapi kami tidak akan terpengaruh hal itu. Tak ada yang membicarakan hal itu di ruang ganti. Kami tahu dahulu kami hampir saja memenangkan ini, ujar Robben kepada Sunday Mirror.
Mengalahkan semua tim di Liga Champions adalah tujuan kami. Kami masih ingin Liga Champions, terlebih setelah meraihnya di Wembley tahun lalu. Bayern sama sekali tak takut United, tandasnya. (sm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez: Ingin Juara, Mourinho Harus Jual Hazard dan Oscar
Liga Inggris 29 Maret 2014, 23:08 -
Benitez: Mourinho Terlalu Besar Mulut
Liga Champions 29 Maret 2014, 22:28 -
Cup-Tied Buat Juan Mata Frustrasi
Liga Inggris 29 Maret 2014, 18:35 -
Zlatan Ogah ke Premier League Karena QPR?
Liga Inggris 29 Maret 2014, 15:33 -
Gullit: United Beruntung Lolos di Liga Champions
Liga Inggris 29 Maret 2014, 14:12
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39