Robben: Bayern Munchen Dirampok!
Rero Rivaldi | 19 April 2017 08:20
Bola.net - - Arjen merasa Bayern Munchen dirampok usai tim Jerman secara kontroversial disingkirkan Real Madrid di perempat final Liga Champions.
Arturo Vidal diusir ketika Bayern kalah 3-6 secara agregat di Bernabeu semalam, berkat tiga gol Cristiano Ronaldo - yang membuatnya menjadi pemain pertama dengan koleksi 100 gol di Liga Champions.
Bayern sempat memimpin 2-1 di Bernabeu dan memaksa laga dilanjutkan ke babak esktra, sebelum pemain Chile mendapat kartu kuning kedua di menit ke-84 meski terlihat melepas tekel bersih.
Madrid kemudian diuntungkan ketika wasit mensahkan dua gol Ronaldo, meski pemain Portugal terlihat berdiri di posisi offside.
Robben kemudian ditanya apakah Bayern seperti dirampok dan ia mengatakan di Viasat: Ya, anda tahu pendapat saya. Ini memalukan karena ini laga yang hebat. Seluruh dunia melihat dua tim hebat bermain dengan banyak pemain hebat di atas lapangan.
Menyenangkan untuk ditonton. Dan kemudian laga seperti ini ditentukan oleh keputusan krusial dari wasit. Saya tidak suka bicara soal wasit, namun anda harus selalu melihat diri sendiri dan kesalahan yang mungkin anda buat.
Namun kali ini bukan itu yang terjadi. Ini adalah laga yang bagus untuk mempromosikan sepakbola, namun kemudian semua ditentukan oleh seseorang dengan peluit.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas: Tekanan Ada pada Barca dalam El Clasico Kali Ini
Liga Spanyol 18 April 2017, 22:43 -
Perez Restui Madrid Beli Hazard 100 Juta Pounds
Liga Spanyol 18 April 2017, 22:30 -
Jadi Tamu di Bernabeu, Bayern Munchen Perlu Sempurna
Liga Champions 18 April 2017, 15:05 -
Baptista Desak Isco Tak Menyerah di Madrid
Liga Inggris 18 April 2017, 14:40 -
Zidane Ingin Semua Pemain Madrid Bikin Perbedaan
Liga Champions 18 April 2017, 13:46
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39