Ribery: Buffon Hebat, Tapi Neuer Yang Terbaik
Editor Bolanet | 16 Maret 2016 08:44
Ribery mengatakan bahwa ia sangat mengagumi Buffon. Hanya dengan melihat kembali karier Buffon, orang bisa tahu bahwa kiper timnas Italia itu adalah sosok yang hebat.
Buffon mungkin sudah cukup tua untuk ukuran pemain profesional, namun kemampuannya selalu konsisten di level tinggi. Meski bukan teman dekat, Ribery mengaku selalu saling menyapa dengan Buffon.
Buffon mungkin sudah mencapai umur tertentu, tapi bagi saya dia adalah salah satu yang terbaik di dunia. Lihat saja kariernya, dia meraih banyak hal bersama tim hebat. Saya tidak mengenalnya secara personal, tapi kami selalu saling menyapa, urai Ribery kepada Football Italia.
Meski demikian, Ribery menegaskan bahwa kiper terbaik dunia masih Manuel Neuer. Buffon adalah kiper hebat, salah satu yang terbaik. Tapi Neuer adalah yang baik. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bommel Puji Cara Allegri Tangani Juventus
Liga Italia 15 Maret 2016, 23:43 -
Bommel: Bayern Selevel di Bawah Barcelona
Liga Champions 15 Maret 2016, 23:14 -
Ingin Latih Klub, Conte Beri Isyarat ke Chelsea
Liga Inggris 15 Maret 2016, 20:11 -
Juventus Tanpa Dybala dan Marchisio Lawan Bayern
Liga Champions 15 Maret 2016, 19:21 -
Lewandowski Juga Yakin Juve Bakal Main Bertahan Lagi
Liga Champions 15 Maret 2016, 19:08
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39