Reus Tolak Barca Demi Madrid?
Editor Bolanet | 17 Desember 2014 01:35
- Marco Reus sudah dipastikan masuk daftar jual Borussia Dortmund untuk musim panas mendatang. Dortmund bukannya mau menjual sang forward, tapi karena harga Reus yang hanya 25 juta euro, angka itu membuat banyak klub kaya ngebet mendapatkannya.
Berada di posisi terdepan dalam perebutan Reus adalah Real Madrid. Jawara Liga Champions musim lalu itu sudah melakukan manuver untuk merayu Reus agar memilih bergabung ke Santiago Bernabeu.
Marca melansir Madrid sudah mengirimkan perwakilan mereka ke Jerman untuk berbicara dengan agen Reus. Jika semua berjalan lancar, Reus dipastikan akan segera dipastikan bergabung dengan Madrid.
Namun rival abadi Madrid, , juga tertarik mendapatkan Reus. Hanya saja, Barca punya halangan besar berupa embargo transfer dari FIFA. Barca dilarang melakukan transfer selama dua bursa, pada Januari dan musim panas 2015 nanti.
Barca juga disebut sudah mencoba merayu Reus agar mau bersabar selama enam bulan untuk kemudian bergabung ke Camp Nou pada Januari 2016. Tapi Marca melansir bahwa Reus sudah terlanjur mantap untuk pergi dari Dortmund pada musim panas nanti. [initial]
(mrc/hsw)
Berada di posisi terdepan dalam perebutan Reus adalah Real Madrid. Jawara Liga Champions musim lalu itu sudah melakukan manuver untuk merayu Reus agar memilih bergabung ke Santiago Bernabeu.
Marca melansir Madrid sudah mengirimkan perwakilan mereka ke Jerman untuk berbicara dengan agen Reus. Jika semua berjalan lancar, Reus dipastikan akan segera dipastikan bergabung dengan Madrid.
Namun rival abadi Madrid, , juga tertarik mendapatkan Reus. Hanya saja, Barca punya halangan besar berupa embargo transfer dari FIFA. Barca dilarang melakukan transfer selama dua bursa, pada Januari dan musim panas 2015 nanti.
Barca juga disebut sudah mencoba merayu Reus agar mau bersabar selama enam bulan untuk kemudian bergabung ke Camp Nou pada Januari 2016. Tapi Marca melansir bahwa Reus sudah terlanjur mantap untuk pergi dari Dortmund pada musim panas nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raul Doakan Inzaghi Sukses Sebagai Pelatih
Liga Champions 16 Desember 2014, 23:28 -
Best Starting XI Pilihan Zinedine Zidane
Editorial 16 Desember 2014, 23:15 -
Raul: Del Piero Terbaik Italia
Liga Champions 16 Desember 2014, 23:05 -
Zidane Tertarik Mengadu Nasib di Premier League
Liga Spanyol 16 Desember 2014, 19:36 -
Ancelotti Enggan Remehkan Cruz Azul
Bola Dunia Lainnya 16 Desember 2014, 19:06
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39