Redknapp: Barca dan Madrid Jauh Ungguli Tim EPL
Editor Bolanet | 16 Maret 2013 21:30
Tak ada tim Inggris melaju ke perempat final Liga Champions musim ini - kali pertama sejak 1996. Dan banyak pihak pun mengutarakan opini mereka jika sepakbola Inggris tengah mengalami masa surut di titik nadirnya. Namun tidak demikian di mata Redknapp.
Saya pikir ini hanya musim yang buruk, musim sulit. Manchester United cuma tak beruntung disingkirkan Real Madrid, dan itu ditentukan sebuah keputusan (wasit), ucap mantan manajer West Ham dan itu.
Redknapp melanjutkan, Tapi harus saya katakan Barcelona dan Real Madrid lebih kuat dari tim kita, dan sepakbola Jerman tengah melambung. Meski begitu, Premier League masih liga yang besar, menegangkan setiap pekan, sulit diprediksi. Saya masih lebih senang menyaksikan Premier League dibanding liga lain di dunia. (insfb/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jordi Alba: Barca Harus Tetap Agresif
Liga Champions 15 Maret 2013, 23:30 -
'Mourinho Akan Lupakan Persahabatan'
Liga Champions 15 Maret 2013, 22:40 -
Hasil Drawing Perempat Final Liga Champions 2012/13
Liga Champions 15 Maret 2013, 18:25 -
Cebolla: Barcelona Favorit Raih Trofi Liga Champions
Liga Champions 15 Maret 2013, 15:45 -
Madrid dan Barca Berpotensi Bentrok Dini di Eropa
Liga Champions 15 Maret 2013, 15:23
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39