Real Madrid Hajar PSG: Super League 3-1 UEFA, Raja Eropa yang Sesungguhnya!

Yaumil Azis | 10 Maret 2022 06:10
Real Madrid Hajar PSG: Super League 3-1 UEFA, Raja Eropa yang Sesungguhnya!
Selebrasi penyerang Real Madrid, Karim Benzema, bersama David Alaba (kiri) usai menjebol gawang PSG dalam laga leg kedua 16 besar Liga Champions hari Kamis (10/3/2022). (c) AP Photo

Bola.net - Hasil mengejutkan terjadi pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions antara Real Madrid melawan PSG. Bermain di Santiago Bernabeu, Los Merengues berhasil keluar sebagai pemenang dengan skor 3-1.

Dibilang mengejutkan karena PSG mulanya diprediksi bakal keluar sebagai pemenang. Gol yang dicetak Kylian Mbappe di babak pertama membuat Les Parisien unggul secara agregat 2-0, membuat beban Real Madrid mengejar jadi semakin besar.

Advertisement

Namun di babak kedua, Real Madrid menciptakan keajaiban. Karim Benzema membukukan hat-trick dalam kurun waktu kurang dari 20 menit. Ketiga golnya mengubah agregat skor jadi 3-2 dan Real Madrid pun dinyatakan sebagai pemenang.

Beragam reaksi soal kemenangan Real Madrid ini muncul dari warganet di media sosial Twitter. Informasi selengkapnya bisa disimak dengan melakukan scroll ke bawah.

4 dari 14 halaman

Mbappe Sekalian Tes Medis, Gih

5 dari 14 halaman

Ga Main-main Kalau di Kandang

6 dari 14 halaman

Potong Tumpeng Kali Yak?

7 dari 14 halaman

Kalah Mental

8 dari 14 halaman

Udah Capek-capek Cetak Gol, Eh...

9 dari 14 halaman

Camavinga dan Rodrygo adalah Kunci

10 dari 14 halaman

Cukup Satu Babak Buat King Benzema

11 dari 14 halaman

Mana yang Ngeledek Madrid?

12 dari 14 halaman

Ancelotti Harus Dimarahin Dulu

13 dari 14 halaman

Sekalinya Benzema Hat-trick, Pada Kicep