Ramos Rasakan Pahitnya Imbang di Calderon
Editor Bolanet | 15 April 2015 07:26
Los Blancos tidak sanggup mencetak gol satu pun di laga yang berlangsung di Vicente Calderon tersebut. Penampilan heroik dari Jan Oblak membuat penggawa Real dibuat frustrasi, terutama di babak pertama.
Kami bermain dengan perasaan pahit di mulut kami, karena kami tidak membuat gol satu pun sebagai modal leg kedua. Madrid jelas mengontrol pertandingan, meski babak kedua berjalan sedikit lebih sulit, tutur Ramos pada laman resmi klub.
Namun kami harus mencoba mengambil hikmah positif. Pertandingan tadi cukup intens dan lawan membuatnya menjadi sulit, dan bermain di stadion ini memang sulit, pungkasnya. [initial]
(rma/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carvajal Bertekad Pertahankan Trofi Liga Champions
Liga Champions 14 April 2015, 22:19 -
Carvajal Sebut Ramos Mentor Istimewa Bagi Pemain Muda
Liga Spanyol 14 April 2015, 21:52 -
Vidal: Juve Ingin Juara UCL Agar Sejajar Dengan Madrid dan Barca
Liga Champions 14 April 2015, 21:39 -
Carvajal Prediksi Laga Lawan Atletico Tidak Akan Mudah
Liga Champions 14 April 2015, 21:22 -
Carvajal: Atletico Akan Balas Dendam Lawan Madrid
Liga Champions 14 April 2015, 20:59
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23