Ramos: Ini Momen Yang Membanggakan Bagi Madrid
Serafin Unus Pasi | 11 Mei 2017 11:30
Bola.net - - Kapten Real Madrid, Sergio Ramos mengaku bahagia dengan keberhasilan timnya melaju ke final Liga Champions musim ini. Ramos menyebut berhasil masuk final dua musim berturut-turut merupakan sebuah kebanggaan besar bagi Real Madrid.
Pada leg kedua semi final Liga Champions dini hari tadi, Real Madrid memastikan diri lolos ke final Liga Champions. Pada pertandingan tersebut mereka kalah 2-1 dari tuan rumah Atletico Madrid.
Meski kalah 2-1, El Real tetap memastikan diri lolos ke FInal. Pasalnya mereka berhasil meraih kemenangan telak 3-0 di leg pertama, sehingga agregat akhir menjadi 4-2 untuk keunggulan Los Blancos.
Ramos sendiri menilai keberhasilan lolos ke final ini merupakan sebuah momen yang membanggakan bagi dirinya. Kami berhasil mencapai target kami untuk bermain di Final Liga Champions, tutur Ramos di Website resmi Madrid.
Kami berhasil menyingkirkan tim-tim yang sangat kuat seperti Bayern Munchen, Napoli dan Atletico Madrid yang saya rasa merupakan tim yang benar-benar tangguh.
Saya sangat bangga dengan tim ini, karena kami menunjukan hasrat dan karakter kami. Hari ini laga berjalan dengan sulit, dan kami bisa melihat betapa tenangnya kami menghadapi situasi ini. Kami belum memenangkan apapun, namun kami sudah mengambil langkah yang signifikan. tandas bek Real Madrid tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toni Kroos Seorang Madridista Sejak Kecil
Liga Spanyol 10 Mei 2017, 20:32 -
Cristiano Ronaldo Dipastikan Raih Ballon d'Or?
Liga Champions 10 Mei 2017, 15:00 -
Neymar: Kartu Merah Malaga Sungguh Menyakitkan
Liga Spanyol 10 Mei 2017, 14:50 -
Atletico Mencari Penawar Tiga Luka
Liga Champions 10 Mei 2017, 14:31 -
Griezmann Semangati Atletico untuk Comeback
Liga Champions 10 Mei 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10