Ramos Bicara Soal Gol Krusialnya
Editor Bolanet | 25 Mei 2014 05:17
Gol tersebut membuat El Real memaksa laga harus dilanjutkan lewat babak extra time setelah Atletico Madrid unggul terlebih dahulu di paruh pertama lewat gol Diego Godin. Ramos pun menyebut gol ini merupakan yang terpenting sepanjang kariernya.
Ini adalah gol terpenting saya. Sangat puas rasanya kami bisa membuat para pendukung berjuang hingga akhir. ujar Ramos usai laga seperti dikutip AS.
Ini bukan semata-mata gol saya, namun juga menjadi milik semua Madridista, keluarga saya, serta semua yang telah mendukung kami. Saya kira kami pantas mendapatkannya usai berjuang bertahun-tahun. lanjutnya.
Kemenangan ini sekaligus membuat Los Blancos merebut trofi Liga Champions kesepuluh mereka sepanjang sejarah atau yang jamak disebut sebagai La Decima. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suporter Real Bakar Atribut Barcelona dan Atletico
Open Play 24 Mei 2014, 22:51 -
Antusiasme Suporter Real-Atletico di Lisbon
Open Play 24 Mei 2014, 22:29 -
Jerman Hanya Tinggal Menunggu Khedira
Piala Dunia 24 Mei 2014, 19:50 -
McManaman Dukung Langsung Madrid di Lisbon
Liga Champions 24 Mei 2014, 19:15 -
Mijatovic: Madrid Sangat Kuat, Lihatlah Semifinal
Liga Champions 24 Mei 2014, 18:25
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39