Ramos: Benzema Layak Dapat Kritikan Pedas
Editor Bolanet | 2 Oktober 2013 09:22
Striker asal Perancis tersebut sempat mendapatkan sorakan dari suporter tuan rumah di dua laga terakhir yang ia jalani. Saat melawan Atletico Madrid, Benzema bahkan terlihat beradu argumen dengan pemain bertahan .
Karim hidup melalui gol yang ia cetak, jika ia tidak membuat gol maka wajar jika ia menerima kritik., demikian ujar Ramos sebagaimana dilaporkan oleh Soccernews.
Namun bagi saya ia adalah salah satu pemain depan terbaik di dunia. Semua orang pernah dicemooh kala mereka bermain di Santiago Bernabeu. Tidak ada yang menyukainya, namun hal tersebut akan membuat kemampuan anda berkembang., pungkasnya.
Karim Benzema memang tidak terlalu produktif sepanjang musim ini. Di lima laga La Liga yang ia jalani, ia belum sekalipun mencetak gol. Pertandingan melawan Copenhagen bakal menjadi pembuktian apakah sang striker bakal memperpanjang paceklik golnya. (soccer/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Kian Termotivasi Berkat Ejekan Madridista
Liga Champions 1 Oktober 2013, 23:42 -
Casillas: Jangan Jadi Pengeluh
Liga Spanyol 1 Oktober 2013, 22:52 -
Conte: Mancini Bisa Bawa Masalah Buat Juventus
Liga Champions 1 Oktober 2013, 21:18 -
Capello: Buang Ozil Adalah Kesalahan Madrid
Liga Spanyol 1 Oktober 2013, 20:47 -
Capello: Neymar Akan Jadi Pemimpin Barca
Liga Spanyol 1 Oktober 2013, 19:47
LATEST UPDATE
-
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10