Rakitic Ingin Kalahkan Juventus
Afdholud Dzikry | 22 November 2017 11:45
Bola.net - - Gelandang Barcelona, Ivan Rakitic mengatakan bahwa timnya mengincar kemenangan saat tandang ke markas Juventus tengah pekan ini.
Barcelona akan melawat ke Aliianz Stadium untuk melakoni pertandingan kelima grup D Liga Champions. Di pertemuan pertama, Blaugrana menang telak tiga gol tanpa balas di Camp Nou.
Mengingat klub kami, setiap pertandingan itu penting, dan sebanyak kami peduli pada kompetisi ini, idenya pada laga nanti adalah untuk melakukan apa yang perlu untuk dilakukan, ujarnya.
Masih harus dilihat apakah Barcelona akan menang dalam lawatan mereka ke Turin kali ini, atau kedua tim akan berbagi satu poin.
Saat ini, Barcelona ada di puncak klasemen dengan raihan 10 poin dari empat pertandingan, sementara Juventus di posisi kedua dengan tujuh poin dan unggul tiga poin dari Sporting Lisbon.
Kami menyadari bahwa kami bermain setiap dua atau tiga hari dan sulit untuk menjadi yang terbaik secara fisik, tapi kami harus memiliki kepercayaan diri untuk menghadapinya dan memainkannya dengan cara yang tepat, sambungnya.
Kami sangat menyadari bahwa di sepakbola setiap pertandingan merupakan peluang baru dan kami bermain di stadion yang spektakuler dengan peluang untuk menang, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Melawat ke Turin untuk Cari Tiga Poin
Liga Champions 21 November 2017, 23:35 -
Juventus Sudah Seperti Keluarga Sendiri Bagi Chiellini
Liga Italia 21 November 2017, 22:15 -
Bek Juventus Ini Ternyata Seorang Milanisti
Liga Italia 21 November 2017, 21:44 -
Chiellini Tegaskan Scudetto Merupakan Target Utama Juve
Liga Italia 21 November 2017, 21:16 -
Dybala Siap Patuhi Instruksi Allegri Untuk Hemat Energi
Liga Italia 21 November 2017, 20:49
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39