PSG Ingin Segera Pancing Wenger Tinggalkan Arsenal
Editor Bolanet | 15 Maret 2013 13:50
- Paris Saint-Germain dikabarkan sangat ngebet mendatangkan Arsene Wenger, bahkan mereka menginginkan The Professor memimpin tim sebelum kickoff musim depan.
RMC mengklaim jika para petinggi Les Parisiens yakin manajer yang merupakan orang Prancis itu punya profil tepat untuk meningkatkan popularitas mereka di dalam negeri, plus juga reputasi mereka di seluruh pelosok dunia.
PSG dikabarkan sangat yakin bisa merayu Wenger meninggalkan Emirates Stadium. Apalagi manajer berusia 63 tahun itu kini memasuki tahun terakhir dalam kontraknya bersama The Gunners.
Wenger sendiri disebut-sebut siap pergi karena ia kehilangan kepercayaan dengan para pemain senior yang menjadi figur pemimpin dalam skuadnya. Ia diyakini bersedia memulai lembaran baru bersama raksasa baru Ligue 1 tersebut. [initial]
RMC mengklaim jika para petinggi Les Parisiens yakin manajer yang merupakan orang Prancis itu punya profil tepat untuk meningkatkan popularitas mereka di dalam negeri, plus juga reputasi mereka di seluruh pelosok dunia.
PSG dikabarkan sangat yakin bisa merayu Wenger meninggalkan Emirates Stadium. Apalagi manajer berusia 63 tahun itu kini memasuki tahun terakhir dalam kontraknya bersama The Gunners.
Wenger sendiri disebut-sebut siap pergi karena ia kehilangan kepercayaan dengan para pemain senior yang menjadi figur pemimpin dalam skuadnya. Ia diyakini bersedia memulai lembaran baru bersama raksasa baru Ligue 1 tersebut. [initial]
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arsenal Promosikan Arsenal Tour 2013 ke Indonesia
Bola Indonesia 28 Februari 2013, 21:31 -
Data dan Fakta EPL Matchday 27: Arsenal vs Aston Villa
Liga Inggris 23 Februari 2013, 12:03 -
Wenger Tepis Isu Krisis di Emirates
Liga Inggris 4 Desember 2012, 15:30 -
Foto: Kecele, Giroud Minta Kausnya Kembali
Open Play 31 Oktober 2012, 15:20 -
Giaccherini: Waspadai Bendtner, Italia!
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 00:30
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39