PSG Dekati Laudrup Untuk Gantikan Ancelotti
Editor Bolanet | 13 Juni 2013 12:53
Media terkemuka Prancis L'Equipe melaporkan jawara Ligue 1 itu telah membuka pembicaraan dengan kubu The Swans mengenai kemungkinan mengambil alih sang pelatih asal Denmark itu musim depan.
Laudrup sendiri masih terikat kontrak hingga 2015 di Liberty Stadium, namun ia baru-baru ini dikabarkan ingin hengkang karena tak setuju dengan rencana petinggi klub di bursa transfer.
Laudrup yang sebelumnya melatih klub Spanyol Getafe memiliki catatan bagus di Swansea dengan membawa klub asal Wales tersebut menjuarai Piala Liga Inggris musim ini.
Jika Laudrup semakin dekat didapat maka jalan Ancelotti ke Madrid akan semakin lapang. Beberapa waktu lalu Carletto mengkonfirmasi keinginannya meninggalkan Les Parisiens di musim panas ini.[initial] (as/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Monaco Akan Tawar Ronaldo 100 Juta Euro!
Liga Champions 12 Juni 2013, 21:40 -
Perez: Ancelotti Mengenal Karakter Real Madrid
Liga Champions 12 Juni 2013, 19:32 -
Milan Mau Pastore, PSG Minta El Shaarawy
Liga Italia 12 Juni 2013, 12:50 -
Kini Giliran Villas-Boas Diminati PSG
Liga Eropa Lain 12 Juni 2013, 06:15 -
Hiddink Perpanjang Kontrak Dengan Anzhi
Liga Eropa Lain 11 Juni 2013, 23:32
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39