Podolski: Mesut Akan Bayar Dua Kali Lipat
Editor Bolanet | 21 Februari 2014 08:12
Penggawa yang baru bergabung dari Real Madrid di musim panas lalu itu banyak dicerca oleh fans dan pengamat sepakbola usai kegagalannya mengeksekusi penalti di leg pertama 16 besar Liga Champions melawan Bayern Munich. Tak hanya itu, penampilan Ozil dianggap makin menurun dan urung mengangkat performa tim.
Podolski pun sontak mengeluarkan pembelaan terhadap rekan setimnya.
Itulah sepakbola! Percayalah pada Mesut, ia akan kembali dan memberikan dua kali lipat saat itu. Ia akan membuat kita semua bahagia. Teman selalu bersama di saat sulit. Majulah AFC! demikian tulis Poldi di akun Twitter resminya, @Podolski 10.
Akhir pekan ini Arsenal akan menghadapi Sunderland di Premier League. Bisa jadi laga ini bakal dimanfaatkan oleh Ozil untuk menemukan kembali bentuk permainan terbaiknya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sacchi Yakin Dengan Perkembangan AC Milan
Liga Champions 20 Februari 2014, 22:54 -
Szczesny Terancam Hukuman Tambahan dari UEFA
Liga Champions 20 Februari 2014, 22:42 -
Gagal Penalti, Ozil Minta Maaf
Liga Inggris 20 Februari 2014, 21:40 -
Busquets Yakini Barcelona Belum Keluarkan Yang Terbaik
Liga Spanyol 20 Februari 2014, 21:19 -
Chamberlain: Pertandingan Belum Berakhir
Liga Champions 20 Februari 2014, 20:56
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39