Pochettino Tak Sabar Pimpin Tottenham Main di Liga Champions
Editor Bolanet | 26 Agustus 2016 11:00
Setelah absen di level tertinggi Eropa sejak terakhir Spurs mencapai perempat final pada 2011 bersama Harry Redknapp, Spurs akan kembali ke Liga Champions setelah musim lalu sukses menempati posisi ketiga Premier League.
Dan dalam drawing Liga Champions, Spurs tergabung di Grup E bersama dengan CSKA Moscow, Bayer Leverkusen dan AS Monaco. Spurs sendiri akan bermain di Wembley karena White Hart Lane dalam tahap renovasi.
Kami sangat gembira karena ini akan menjadi kesempatan pertama saya untuk memainkan sepakbola di Liga Champions sebagai pelatih, ini akan menjadi menarik bagi saya dan juga para pemain, ujarnya.
Untuk sebagian besar pemain ini akan menjadi yang pertama untuk bermain di Liga Champions, sambungnya.
Untuk bermain di Wembley adalah mungkin menjadi kegembiraan lain. Untuk bermain di depan 90 ribu orang akan menjadi momen besar bagi kami, momen besar bagi Tottenham dan pendukung kami, tandasnya.[initial]
BACA JUGA:
- Jelang Lawan Spurs, Klopp Puji Kekuatan Harry Kane cs
- Coutinho Bisa Absen di Duel Tottenham
- Klopp: Spurs Kuat, Tapi Liverpool Juga Kuat
- Can dan Origi Diragukan Bisa Turun Kontra Tottenham
- Data dan Fakta Premier League: Tottenham Hotspur vs Liverpool
- Prediksi Tottenham Hotspur vs Liverpool 27 Agustus 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Drawing Fase Grup Liga Champions 2016-17
Liga Champions 25 Agustus 2016, 23:55 -
Lolos ke Fase Grup UCL, Stones Minta City Buktikan Diri
Liga Champions 25 Agustus 2016, 17:50 -
'Ingin Juara Liga Champions, Juventus Harus Juara Grup Dulu'
Liga Champions 25 Agustus 2016, 15:45 -
Cannavaro: Juventus Akan Rindukan Pogba
Liga Champions 25 Agustus 2016, 15:30 -
Cannavaro: Juventus Komplit, Tapi Liga Champions Sulit
Liga Champions 25 Agustus 2016, 15:11
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39