Platini Puji Talenta Hazard dan Pogba
Editor Bolanet | 23 Mei 2014 23:38
Hazard saat ini masih berusia 23 tahun. Namun, ia dianggap sebagai salah satu winger terbaik di dunia. Musim 2013-2014 lalu, ia tampil apik bagi timnya, . Dari 35 laga, ia menyumbangkan 14 gol. Ia pun akhirnya diberi gelar sebagai Pemain Muda Terbaik EPL musim lalu versi PFA.
Sementara itu, Pogba meraih sukses besar di Juventus. Sejak dicomot dari Manchester United pada tahun 2012 lalu, pemain berusia 21 tahun itu sudah membantu Bianconeri meraih dua Scudetto secara berturut-turut.
Pujian Platini pada dua pemain muda tersebut terlontar saat ia melakoni sesi tanya jawab di Facebook pada hari Kamis kemarin.
Ada sebuah generasi pemain yang menarik di Eropa, (namun) terlalu banyak untuk disebutkan namanya. Dua pemain yang muncul di pikiran saya adalah Hazard dan Pogba, tutur mantan pilar Juve di tahun 80an ini.
Saya suka dengan fakta bahwa mereka berbicara dalam bahasa Prancis, imbuhnya dengan bercanda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mandzukic Kemasi Loker, Ke Chelsea Atau United?
Liga Inggris 22 Mei 2014, 16:32 -
Juara FA Cup, Wenger Masih Diolok Mou
Liga Inggris 22 Mei 2014, 16:24 -
Detail Jersey Away Chelsea 2014-15
Open Play 22 Mei 2014, 14:56 -
'Cole Luar Biasa, Duelnya dengan Ronaldo Epik'
Liga Inggris 22 Mei 2014, 10:27 -
'Cole Cocok untuk Liverpool atau United'
Liga Inggris 22 Mei 2014, 10:19
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39