Pjanic: Lyon Bukan Lawan Mudah
Editor Bolanet | 18 Oktober 2016 15:15
Juventus akan melawat ke markas Lyon tengah pekan ini dalam lanjutan penyisihan grup H Liga Champions. Kemenangan akan semakin membuka jalan Bianconeri untuk lolos ke babak selanjutnya.
Meskipun banyak diunggulkan akan meraih kemenangan, namun Pjanic -yang merupakan mantan pemain Lyon- meminta rekan setimnya untuk tak meremehkan Les Gones.
Saya menghabiskan waktu tiga tahun di Lyon, dan saya bisa juga menghabiskan beberapa tahun lagi di sana, ujar Pjanic kepada Mediaset.
Saya senang bisa kembali ke sini, ini adalah klub besar, saya senang dan kami ingin meraih hasil bagus. Bermain baik dan mendekat ke babak selanjutnya, tapi ini tak akan menjadi pertandingan mudah, sambungnya.
Dari awal musim kami ingin melakukannya dengan baik, kami ingin mendapatkan hasil yang baik, kami tim kuat dan kami ingin mengambil langkah besar untuk lolos, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic: Lawan Lyon Menentukan Nasib Juve di Liga Champions
Liga Champions 17 Oktober 2016, 23:53 -
Juve Bawa Bomber 16 Tahun Untuk Tantang Lyon di Liga Champions
Liga Champions 17 Oktober 2016, 21:13 -
AC Milan vs Juventus: Penentu Scudetto
Liga Italia 17 Oktober 2016, 20:02 -
Juventus Akan Larang Neto Pindah Klub
Liga Italia 17 Oktober 2016, 17:48 -
Data dan Fakta Liga Champions: Lyon vs Juventus
Liga Champions 17 Oktober 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39