Pirlo dan Xavi, Olimpus-nya Sepak Bola
Editor Bolanet | 5 Juni 2015 11:21
- Andrea Pirlo dan Xavi bakal berhadapan di Berlin ketika Juventus dan Barcelona bentrok dalam final Liga Champions 2014/15. Ini bakal menjadi pertarungan dua maestro lini tengah terbaik di dunia.
Kehebatan Pirlo dan Xavi tak perlu diragukan. Meski sudah tergolong veteran, mereka masih fenomenal. Legenda Juventus Alessandro Del Piero bahkan menyebut dua pemain itu sebagai Olimpus-nya sepak bola.
Kita berbicara tentang Olimpus-nya sepak bola, pemilik permainan dengan level inteligensi paling istimewa, kata Del Piero seperti dikutip Weloba.
Mereka adalah dua bagian unik dari sepak bola, pemain yang fenomenal. Saya bangga pernah bermain bersama dan melawan mereka, imbuhnya.
Musim ini adalah musim terakhir Xavi dengan seragam Barcelona. Pirlo juga gencar diberitakan bakal hengkang dari Juventus setelah final Liga Champions di Berlin.
Ini bisa menjadi kesempatan terakhir bagi mereka berdua untuk mengakhiri karier di Eropa dengan menyabet trofi yang paling prestisius. [initial]
(wel/gia)
Kehebatan Pirlo dan Xavi tak perlu diragukan. Meski sudah tergolong veteran, mereka masih fenomenal. Legenda Juventus Alessandro Del Piero bahkan menyebut dua pemain itu sebagai Olimpus-nya sepak bola.
Kita berbicara tentang Olimpus-nya sepak bola, pemilik permainan dengan level inteligensi paling istimewa, kata Del Piero seperti dikutip Weloba.
Mereka adalah dua bagian unik dari sepak bola, pemain yang fenomenal. Saya bangga pernah bermain bersama dan melawan mereka, imbuhnya.
Musim ini adalah musim terakhir Xavi dengan seragam Barcelona. Pirlo juga gencar diberitakan bakal hengkang dari Juventus setelah final Liga Champions di Berlin.
Ini bisa menjadi kesempatan terakhir bagi mereka berdua untuk mengakhiri karier di Eropa dengan menyabet trofi yang paling prestisius. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Cedera, Para Fans Kecewa
Liga Champions 4 Juni 2015, 23:46 -
Liga Italia 4 Juni 2015, 23:32
-
Juve Tundukkan Madrid di Bernabeu, Del Bosque Kaget
Liga Champions 4 Juni 2015, 23:05 -
Juventus Resmi Dapatkan Dybala
Liga Italia 4 Juni 2015, 22:49 -
Tevez Masuk Radar Atletico dan PSG
Liga Champions 4 Juni 2015, 22:16
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39