Pique Pede Barca Bakal Juara

Editor Bolanet | 3 Juni 2015 08:30
Pique Pede Barca Bakal Juara
Gerard Pique (c) AFP
- Bek tengah , Gerard Pique, mengatakan ia amat yakin timnya akan mengalahkan di final Liga Champions akhir pekan ini.

Barca sebelumnya sudah mengangkat trofi La Liga dan Copa del Rey musim ini dan mereka punya kesempatan untuk memenangkan treble di Berlin.

Pique tahu bahwa akan sulit mengalahkan Juventus, namun ia yakin timnya bisa meraih trofi.

Saya tidak tahu bagaimana kemungkinannya, namun sepanjang yang saya tahu dengan melihat kondisi tim dan keinginan yang kami punya, kami yakin bisa melakukannya, jelas Pique pada Mundo Deportivo.

Namun kami akan terus berusaha membumi. Kami tahu Juventus merupakan tim yang kuat. Semua orang mengatakan kami favorit, namun kami tahu ini akan sulit dan rumit, pungkasnya. [initial]

 (md/rer)