Petr Cech Mengaku Siap Main Lawan Atletico Madrid
Editor Bolanet | 29 April 2014 20:33
Cech sendiri sebelumnya diklaim Jose Mourinho akan absen hingga akhir musim setelah mengalami cedera bahu saat melawan Atleti di leg pertama semifinal Liga Champions. Bahkan Cech juga tak masuk skuat Chelsea saat melawan Liverpool akhir pekan ini.
Namun, sebuah kabar baik berhembus dari markas latihan Chelsea. Dalam latihan hari ini, dua pemain Chelsea yang absen pada leg pertama Cech dan John Terry telah ikut berlatih.
Bahkan Cech saat ditanya tentang kesiapannya turun melawan Atleti di Stamford Bridge tengah pekan ini juga menegaskan dia telah siap. Tentu saja saya siap bermain, ujarnya.
Selain John Terry dan Petr Cech, pada latihan Chelsea tersebut juga tampak Eden Hazard dan Samuel Eto'o. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schurrle Terkesan Dengan Mental Juara Mourinho
Liga Inggris 28 April 2014, 23:48 -
Rodgers: Liverpool Masih di Atas Chelsea
Liga Inggris 28 April 2014, 23:31 -
Mourinho Bantu Schurrle Semakin Berkembang
Liga Inggris 28 April 2014, 23:25 -
Hazard Senang Bisa Ungguli Lima Pemain Hebat
Liga Inggris 28 April 2014, 23:02 -
Hazard Senang Chelsea Jegal Liverpool
Liga Inggris 28 April 2014, 22:36
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39