Pertahanan Kritis, Mourinho Tolak Konsep 'Parkir Bus'
Editor Bolanet | 11 Desember 2013 01:35
Menjelang pertandingan pamungkas fase grup Liga Champions kontra Steaua Bucharest, The Special One agak dipusingkan dengan lemahnya lini belakang The Blues. Dalam dua laga terakhir Premier League, mereka sudah kemasukan enam gol.
Beberapa ide pun muncul guna menekan angka kebobolan gawang Petr Cech, salah satunya mengubah gaya bermain menjadi lebih fokus ke pertahanan. Sayangnya Mourinho menegaskan jika ia takkan mengubah apapun, selain memperbaiki kinerja para pemainnya.
Apakah saya akan mengganti pola bermain dan memainkan lebih banyak defender? Tidak. Apakah saya akan memainkan David Luiz di depan dua bek tengah? Tidak juga, tukas pria asal Portugal itu.
Apakah saya akan memasang empat bek, plus dua, dan pemain sayap lebih ke belakang serta meninggalkan Fernando Torres di depan, menanti serangan balik, bola panjang dan berusaha menang 1-0? Tidak. Kami akan menerapkan arah yang sama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mou: Cole Bakal Perpanjang Kontrak
Liga Inggris 10 Desember 2013, 22:57 -
Preview: Chelsea vs Steaua, Merindu Konsistensi
Liga Champions 10 Desember 2013, 21:01 -
De Bruyne Ogah Digandoli Mourinho
Liga Inggris 10 Desember 2013, 16:17 -
Vieira: Seharusnya Ashley Cole Jadi Kapten Arsenal
Liga Inggris 10 Desember 2013, 13:27 -
Drogba Nyaris Nekat Lakukan Panenka di Final UCL 2012
Liga Champions 10 Desember 2013, 12:55
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39