Permainan Defensif Man Utd Bikin Shakhtar Kesulitan
Editor Bolanet | 3 Oktober 2013 11:34
- Manchester United berhasil mencuri angka penting dalam lawatan mereka ke Ukraina. Menghadapi tuan rumah Shakhtar Donetsk di Donbass Arena pada matchday 2 Grup A Liga Champions, United mampu memaksakan hasil imbang 1-1.
Bek Shakhtar, Oleksandr Kucher mengaku tidak puas dengan hasil imbang tersebut. Pemain berusia 30 tahun ini menyebut disiplinnya permainan disiplin United sebagai faktor penting yang mencegah tim tuan rumah meraih kemenangan.
United datang ke sini untuk meraih angka. Setelah mereka mencetak gol, mereka bertahan sangat dalam dan membuat pertandingan menjadi sulit bagi kami, keluh penggawa Timnas Ukraina tersebut.
Mereka sudah ahli dalam menjalankan taktik seperti ini dan juga memiliki barisan defender berkualitas. Sulit untuk menembus pertahanan mereka, untungnya kami berhasil memanfaatkan peluang yang ada.
The Red Devils mampu unggul terlebih dahulu di laga tersebut melalui gol Danny Welbeck sebelum akhirnya kesalahan Nemanja Vidic berhasil dimanfaatkan oleh untuk menyeimbangkan kedudukan.
Kami ingin menang dan telah berusaha sekuat tenaga, namun inilah sepak bola, imbuh Kucher lagi.
Sulit mengatakan apa yang salah dari tim kami sehingga gagal menang. Namun begitu kekecewaan kami mereda, kami akan berusaha mengevaluasi diri kembali dan melihat di manakah kesalahan kami. [initial]
(uefa/mri)
Bek Shakhtar, Oleksandr Kucher mengaku tidak puas dengan hasil imbang tersebut. Pemain berusia 30 tahun ini menyebut disiplinnya permainan disiplin United sebagai faktor penting yang mencegah tim tuan rumah meraih kemenangan.
United datang ke sini untuk meraih angka. Setelah mereka mencetak gol, mereka bertahan sangat dalam dan membuat pertandingan menjadi sulit bagi kami, keluh penggawa Timnas Ukraina tersebut.
Mereka sudah ahli dalam menjalankan taktik seperti ini dan juga memiliki barisan defender berkualitas. Sulit untuk menembus pertahanan mereka, untungnya kami berhasil memanfaatkan peluang yang ada.
The Red Devils mampu unggul terlebih dahulu di laga tersebut melalui gol Danny Welbeck sebelum akhirnya kesalahan Nemanja Vidic berhasil dimanfaatkan oleh untuk menyeimbangkan kedudukan.
Kami ingin menang dan telah berusaha sekuat tenaga, namun inilah sepak bola, imbuh Kucher lagi.
Sulit mengatakan apa yang salah dari tim kami sehingga gagal menang. Namun begitu kekecewaan kami mereda, kami akan berusaha mengevaluasi diri kembali dan melihat di manakah kesalahan kami. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Datang, Wilshere Santai Bersaing Rebut Tempat Utama
Liga Champions 2 Oktober 2013, 23:52 -
Provokasi Mourinho Sukses Bangunkan Chelsea
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:34 -
Jelang Bentrok, Melo Akui Masih Cinta Juventus
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:25 -
Mancini Ingin Tarik Pemain Premier League ke Turki
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:09 -
Benitez Mengaku Napoli Dirajam Ozil
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:05
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39