Perez: Pintu Madrid Selalu Terbuka Bagi Mourinho
Editor Bolanet | 3 Juni 2013 22:30
Beberapa pekan lalu Perez menyatakan bahwa pihak klub dan Mou sepakat untuk mengakhiri kontrak. Artinya, Mou dibebaskan untuk pergi pada akhir musim ini.
Hanya beberapa hari setelah memimpin Madrid melawan Osasuna, Mou sudah berada di London. The Special One malam ini dipastikan menjadi pelatih meski baru akan dipresentasikan pekan depan.
Pintu Madrid tak pernah tertutup untuk Mourinho. Dia sangat sedih harus pergi; dia juga tak memahami media di Spanyol, jelas Perez.
Sang Presiden kemudian mengatakan bahwa Madrid kini butuh seorang pelatih yang memahami klub sepenuhnya. Ia juga berharap pelatih baru nantinya bisa membeli pemain-pemain penting. [initial]
Breaking News: Mourinho Resmi Kembali ke Chelsea
Mourinho Beber Alasan Pencoretan Pepe, Ronaldo dan Casillas (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Madrid Pastikan Mourinho ke Chelsea
Liga Spanyol 2 Juni 2013, 21:07 -
Kesan Positif Madridistas untuk Mourinho
Liga Spanyol 2 Juni 2013, 18:30 -
Carvalho: Mourinho Akan Buat Chelsea Sukses
Liga Inggris 2 Juni 2013, 17:10 -
Courtois Hentikan Dominasi Valdes di Zamora Trophy
Liga Spanyol 2 Juni 2013, 16:15 -
Lampard Terharu Namanya 'Dipakai' di Brasil
Bolatainment 2 Juni 2013, 15:46
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39