Pellegrini, Barca Sekarang Sudah Berbeda
Editor Bolanet | 15 Februari 2014 20:39
Meski mengakui bahwa El Barca adalah lawan yang berat, Pellegrini menyebut bahwa tim yang kini diasuh oleh Gerardo Martino itu kini sudah jadi tim yang berbeda.
Mereka adalah Barca yang berbeda,. namun penampilan mereka, pada saat ini, tidak jauh berbeda. Mereka mampu mempertahankan filosofi dan cara mereka bermain. Klub itu bahkan kini mampu menambahkan beberapa variasi taktik, tuturnya menurut laporan Inside Spanish Football.
Martino mengambil alih klub dallam momen yang sulit, di mana mereka telah mengalami sukses luar biasa. Selalu ada yang ingin membandingkan dirinya dengan Josep Guardiola, yang memenangkan segalanya, namun ia melakukan kerja yang bagus sejauh ini, pungkas Pellegrini.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Mampukah Barcelona 'baru' menundukkan City pekan depan? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho : Manchester City Tim Yang Kuat
Liga Inggris 14 Februari 2014, 23:20 -
Agen: Jovetic Akan Tetap di Man City
Liga Inggris 14 Februari 2014, 22:55 -
Kembali Hadapi Manchester City, Mourinho Buru Kemenangan
Liga Inggris 14 Februari 2014, 21:19 -
Neymar Bisa Tampil Lawan Rayo Vallecano dan Man City
Liga Champions 14 Februari 2014, 20:45 -
Samir Nasri Siap Hadapi Chelsea
Liga Inggris 14 Februari 2014, 20:39
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39