Pellegrini Akui City Tak Maksimal di Babak Kedua
Editor Bolanet | 22 Oktober 2014 02:46
Manajer City, Manuel Pellegrini mengaku timnya tak bermain maksimal di babak kedua. Selain itu timnya harus membayar kegagalan mengakhiri pertandingan lebih cepat.
Sepak bola berlangsung 95 menit, tak hanya babak pertama saja. Kami bermain sangat baik, mencetak dua gol dan kami punya peluang untuk menambah dua atau tiga gol lagi. Tapi kami tak melakukannya.
Kami tidak menampilkan kecepatan dan perpindahan bola seperti di babak pertama, kami tak memiliki satu pun peluang mencetak gol dan akhirnya CSKA menyamakan skor lewat penalti. tutur Pellegrini pada Sky Sports setelah pertandingan usai.
Mengenai penalti yang diprotes pemain-pemain City karena Seydou Doumbia terlihat melakukan diving, mantan entrenador Real Madrid itu tak mau berkomentar.
Akhir pekan ini CIty kembali bertarung di Premier League dan akan menghadapi West Ham di Upton Park. [initial]
Update berita Liga Champions mu di sini
- Review: Man City Buang Keunggulan Dua Gol di Rusia
- Highlights UCL: CSKA Moscow 2-2 Manchester City
- Ladeni Madrid, Gerrard Minta Liverpool Main Maksimal
- Skuat Lengkap Juventus Hadapi Olympiakos
- 'Arsenal Harus Ulangi Performa Saat Mengalahkan Galatasaray'
- Galeri: Skuat Madrid Tiba di Inggris
- Preview: Liverpool vs Madrid, Anfield Dalam Bahaya
- Preview: Atletico Madrid vs Malmo, Harusnya Mudah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dzeko Sebut Premier League Terbaik di Dunia
Liga Inggris 21 Oktober 2014, 16:59 -
Milner Incar Dua Kemenangan Beruntun Lawan CSKA Moscow
Liga Champions 21 Oktober 2014, 16:50 -
Prediksi Owen: Chelsea Juara, MU Peringkat Ketiga
Liga Inggris 21 Oktober 2014, 12:14 -
Fernandinho: Bertanding Tanpa Penonton Tidaklah Menguntungkan
Liga Champions 21 Oktober 2014, 11:59 -
Gabung Fans City, Lampard Bermain Sepakbola Kursi Roda
Liga Inggris 21 Oktober 2014, 10:18
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39