Para Pemain Atleti Ucapkan Selamat Kepada Real Madrid
Editor Bolanet | 25 Mei 2014 11:32
- Tindakan sportif ditunjukkan para penggawa Atletico Madrid setelah laga final Liga Champions. Meski kalah, para pemain Atleti tidak sungkan mengakui bahwa Real Madrid memang tampil lebih baik.
Lebih jauh, beberapa pemain Los Rojiblancos pun mengucapkan selamat kepada rival sekota mereka itu. Para pemain Atleti juga tetap bangga dengan pencapaian mereka musim ini yang memang impresif.
Inilah sepakbola, harus ada yang kalah dan menang. Saya ucapkan selamat kepada sang juara. Kami tetap tenang karena kami juga sudah mendapat bagian kami di La Liga, ucap Diego Godin kepada UEFA.com.
Hal yang sama disampaikan bek kiri Atleti Filipe Luis. Real Madrid bermain hebat dan percaya bisa menang hingga detik terakhir. Selamat untuk mereka. Kami harus bangkit agar bisa lebih sukses musim depan, ucap Luis, juga kepada UEFA.com.
juga tak mau ketinggalan mengucapkan selamat kepada Madrid. Kami harus mengucapkan selamat kepada Real Madrid. Mereka adalah tim hebat dan layak mendapat ucapan selamat kami. [initial]
(uefa/hsw)
Lebih jauh, beberapa pemain Los Rojiblancos pun mengucapkan selamat kepada rival sekota mereka itu. Para pemain Atleti juga tetap bangga dengan pencapaian mereka musim ini yang memang impresif.
Inilah sepakbola, harus ada yang kalah dan menang. Saya ucapkan selamat kepada sang juara. Kami tetap tenang karena kami juga sudah mendapat bagian kami di La Liga, ucap Diego Godin kepada UEFA.com.
Hal yang sama disampaikan bek kiri Atleti Filipe Luis. Real Madrid bermain hebat dan percaya bisa menang hingga detik terakhir. Selamat untuk mereka. Kami harus bangkit agar bisa lebih sukses musim depan, ucap Luis, juga kepada UEFA.com.
juga tak mau ketinggalan mengucapkan selamat kepada Madrid. Kami harus mengucapkan selamat kepada Real Madrid. Mereka adalah tim hebat dan layak mendapat ucapan selamat kami. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suporter Real Bakar Atribut Barcelona dan Atletico
Open Play 24 Mei 2014, 22:51 -
Antusiasme Suporter Real-Atletico di Lisbon
Open Play 24 Mei 2014, 22:29 -
Jerman Hanya Tinggal Menunggu Khedira
Piala Dunia 24 Mei 2014, 19:50 -
McManaman Dukung Langsung Madrid di Lisbon
Liga Champions 24 Mei 2014, 19:15 -
Mijatovic: Madrid Sangat Kuat, Lihatlah Semifinal
Liga Champions 24 Mei 2014, 18:25
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39