Ozil: Wenger Membuat Saya Sadar
Editor Bolanet | 4 September 2013 22:24
Transfer Ozil ke Arsenal selesai pada deadline day dengan nilai 45 juta euro. Transfer itu mengejutkan dunia sepakbola dan banyak pihak yang menyatakan opini yang beragam soal transfer ini. Sebagian besar mengaku kaget dan sulit percaya Madrid mau melepas mesin assist-nya itu.
Setelah bicara cukup lama dengan Arsene Wenger, saya sadar apa yang tidak saya dapat di Madrid; kepercayaan 100 persen, tukas Ozil kepada Bild.
Ozil menegaskan bahwa dirinya siap menjadi lebih baik lagi bersama Arsenal. Selain itu, ia mengatakan bahwa keputusan pindah itu dibuatnya bersama sang ayah.
Apakah kepindahan ini menandakan kemunduran, keberlanjutan atau peningkatan? Bagi saya jelas sebuah peningkatan. Saya tidak pernah kabur dan saya tak akan meninggalkan teman-teman saya. keputusan ini saya buat sepenuhnya bersama ayah saya, imbuhnya. [initial]
Reaksi atas Transfer Ozil:
Joachim Loew Sulit Percaya Penjualan Ozil
Mourinho: Rekrut Ozil, Arsenal Jadi Kandidat Juara
Muller Heran Madrid Rela Lepas Ozil
Ozil Tinggalkan Madrid Karena Ancelotti (bola/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos: Saya Takkan Lepas Ozil ke Arsenal
Liga Spanyol 3 September 2013, 23:30 -
Liga Spanyol 3 September 2013, 23:06
-
Arbeloa Kecewa Madrid Lepas Ozil
Liga Champions 3 September 2013, 22:02 -
Liga Spanyol 3 September 2013, 21:36
-
Khedira Ungkap Tawaran United Untuk Dirinya
Liga Champions 3 September 2013, 21:14
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39