Nistelrooy: Ronaldo Tak Terhentikan
Editor Bolanet | 3 April 2014 15:00
Ronaldo mencetak satu gol di laga tersebut dan menyamai rekor gol terbanyak Lionel Messi dalam satu musim di Liga Champions. Menurut Nistelrooy, penampilan Ronaldo luar biasa hebat dan ia tak terhentikan.
Mereka tidak bisa menghentikan Ronaldo. Ia terus menerus merangsek di lini pertahanan lawan, demikian tulis Nistelrooy.
Pemain asal Belanda itu kemudian juga mengomentari permainan Real Madrid di bawah asuhan pelatih Carlo Ancelotti.
Anda bisa melihat perbedaan yang dibawa oleh Ancelotti di Real. Lini tengah sekarang terlihat lebih kreatif. Tidak hanya sekedar kuat di lini belakang dan lini depan, pungkasnya.
Dua gol kemenangan Real Madrid lainnya dicetak oleh dan Gareth Bale. [initial]
(twi/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Makalele Hanya Bisa Memuji Ibrahimovic
Liga Champions 2 April 2014, 23:24 -
Figo Bicara Ejekan Bernabeu Terhadap Ronaldo
Liga Spanyol 2 April 2014, 19:29 -
Ke Indonesia, Gareth Bale Hanya Kunjungi Jakarta dan Bali
Bolatainment 2 April 2014, 16:33 -
Klopp Siap Kalah di Tangan Madrid
Liga Champions 2 April 2014, 15:06 -
Madrid Mau Sisipkan Klausul 'Anti-La Liga' Untuk Casillas
Liga Spanyol 2 April 2014, 15:02
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39