Neuer: Juara Dunia Buat Bayern Sempurna
Editor Bolanet | 16 Desember 2013 08:11
Kiper utama Die Roten itu menyebut sukses pada gelaran yang diadakan di Afrika tahun ini bakal menyempurnakan raihan prestasi timnya selama ini.
Piala Dunia Antar Klub merupakan target terakhir kami di tahun ini, jelasnya pada reporter di konferensi pers jelang laga melawan Guangzhou Evergrande.
Kami sudah amat sukses di musim lalu, namun saat ini kami sedang mencari pelengkap atas semua itu. Ini akan menjadi kompetisi yang amat spesial untuk kami. Kami ingin memenangkan piala ini, jadi kami sudah pasti bakal menghadapinya dengan sikap yang tepat, tutup Neuer.
Benua Eropa, yang diwakili oleh pemenang Liga Champions, di ajang ini telah menuai banyak kesuksesan. Lima dari enam gelaran terakhir Piala Dunia Antar Klub selalu mampu dimenangkan oleh juara asal benua biru. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zanetti: Lionel Messi Ideal Bagi Inter Milan
Liga Italia 15 Desember 2013, 22:59 -
Lewandowski Jagokan Ribery Untuk Ballon d'Or
Liga Champions 15 Desember 2013, 22:44 -
Mengintip Kabin Penerbangan Bayern ke Maroko
Open Play 15 Desember 2013, 15:51 -
Piala Dunia Antarklub Akan Lengkapi Treble Bayern
Liga Champions 15 Desember 2013, 15:11 -
Montolivo Ingin Seluruh Italia Mendukung Milan
Liga Champions 14 Desember 2013, 22:39
LATEST UPDATE
-
Thiago Motta Buka Suara Setelah Dipecat Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:18 -
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23