Negredo Rela Pangkas Gaji Demi Atletico
Editor Bolanet | 7 Juli 2014 10:59
Diario AS melaporkan bahwa Negredo merupakan pemain yang sesuai dengan kriteria pelatih Atletico, Diego Simeone sebagai bomber anyar musim depan. Saat ini juara bertahan La Liga tersebut memang butuh juru gedor baru setelah melepas andalan mereka musim lalu, Diego Costa ke Chelsea.
Negredo sendiri juga menunjukkan preferensinya kepada Atletico jika memang diijinkan pindah oleh The Citizens pada musim panas ini. Ia bahkan bersedia menerima pengurangan gaji di Atletico, saat ini Negredo memiliki bayaran sebesar 4,5 juta Euro per tahun bersama City.
Satu-satunya kendala Atletico untuk mendapatkan pengoleksi 21 caps bersama La Furia Roja tinggal masalah harga. City bersikeras tak akan melepas Negredo di bawah harga 30 juta Euro, sementara Atletico hanya bersedia membayar 20 juta Euro.
Seandainya deal tak kunjung tercapai, Atletico dikabarkan akan berpaling ke target lainnya, Mario Mandzukic. Bayern Munich bersedia melepas striker Kroasia itu dengan harga yang lebih murah ketimbang Negredo, sekitar 18 juta Euro saja.[initial]
Baca Juga
- Kepergian Courtois Buka Kesempatan Emas Buat Navas
- Kalah Finansial, Atletico Pasrah Para Bintangnya Hengkang
- Kekalahan Dari Madrid Masih Bikin Koke Susah Tidur
- Demi Miranda, MU Tawarkan Barter Tiga Pemain Sekaligus
- Chelsea Siapkan 100 Juta Euro Demi Gaet 3 Bintang Atletico
- Turan Gagal Gabung MU Gara-Gara Fellaini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Incar Barkley, City Korbankan Rodwell
Liga Inggris 5 Juli 2014, 14:56 -
Ada Tawaran 25 Juta Pound, Man City Siap Lepas Negredo
Liga Inggris 5 Juli 2014, 01:11 -
Yaya Toure: Saya Seperti Hantu di Piala Dunia
Piala Dunia 4 Juli 2014, 12:49 -
Valdes Diperebutkan Trio Klub EPL
Liga Inggris 4 Juli 2014, 00:45 -
Jual Richards, City Siapkan Diskon
Liga Inggris 4 Juli 2014, 00:06
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39