Moyes Sanjung Hasil Kerja Hyypia di Leverkusen
Editor Bolanet | 27 November 2013 10:19
- Sami Hyypia pernah menjadi salah satu bintang Premier League bersama Liverpool sebelum akhirnya ia memutuskan untuk melanjutkan karir sebagai pelatih. Ia kini ditunjuk untuk menukangi Bayer Leverkusen, yang dini hari nanti bakal menjamu Manchester United di Bay Arena.
David Moyes, manajer dari tim yang akan jadi lawan Hyppia, rupanya mengagumi kerja dari eks pemain Liverpool tersebut. Ia menyebut bahwa Hyypia sudah berhasil membawa Leverkusen tampil baik di Liga Champions sejauh ini.
Saya pikir ia adalah pemain yang bagus saat masih di Liverpool. Ia melakukan kerja yang baik dan Leverkusen saat ini tampil cukup bagus di liga domestik, jelas Moyes, menurut laporan yang dilansir oleh ManUtd.com.
Pekerjaan pertama anda tidak pernah mudah dan kunci untuk mengatasi itu adalah memenangkan cukup banyak laga untuk membantu anda tetap berada di pekerjaan itu serta terus berkembang. Sami menunjukkan hal itu saat ini, tutupnya.
United akan menghadapi Leverkusen dini hari nanti dengan berbekal kemenangan 4-2 yang mereka catatkan di Old Trafford saat kedua tim bertemu di bulan September. [initial]
(manu/rer)
David Moyes, manajer dari tim yang akan jadi lawan Hyppia, rupanya mengagumi kerja dari eks pemain Liverpool tersebut. Ia menyebut bahwa Hyypia sudah berhasil membawa Leverkusen tampil baik di Liga Champions sejauh ini.
Saya pikir ia adalah pemain yang bagus saat masih di Liverpool. Ia melakukan kerja yang baik dan Leverkusen saat ini tampil cukup bagus di liga domestik, jelas Moyes, menurut laporan yang dilansir oleh ManUtd.com.
Pekerjaan pertama anda tidak pernah mudah dan kunci untuk mengatasi itu adalah memenangkan cukup banyak laga untuk membantu anda tetap berada di pekerjaan itu serta terus berkembang. Sami menunjukkan hal itu saat ini, tutupnya.
United akan menghadapi Leverkusen dini hari nanti dengan berbekal kemenangan 4-2 yang mereka catatkan di Old Trafford saat kedua tim bertemu di bulan September. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi CSKA Moscow, Bayern Juga Tanpa Mandzukic
Liga Champions 26 November 2013, 22:09 -
Preview: Juventus vs Copenhagen, Awas Juru Kunci!
Liga Champions 26 November 2013, 19:07 -
Preview: Man City vs Plzen, Enam Gol Lagi?
Liga Champions 26 November 2013, 18:00 -
Preview: PSG vs Olympiakos, Ambisi dan Dendam
Liga Champions 26 November 2013, 17:00 -
Preview: Madrid vs Galatasaray, Hindari Kejutan
Liga Champions 26 November 2013, 16:26
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39