Mourinho: Uang PSG Bikin Zlatan Mustahil ke Chelsea
Editor Bolanet | 24 Februari 2014 05:04
Mourinho juga mengatakan bahwa Zlatan saat ini bahagia di . Mou mengindikasikan bahwa ia dan Zlatan masih sering berkomunikasi.
Zlatan ke Chelsea? Mustahil! Dia bahagia di Paris. Saya tahu karena dia adalah teman saya dan kami masih sering berkomunikasi. PSG dengan semua kekayaan mereka tidak akan pernah membuka pintu keluar untuk Zlatan. Mengejar Zlatan sama saja dengan mission impossible, terang Mou kepada Canal +.
Zlatan memang tengah berada dalam performa menakutkan musim ini. Dalam 36 pertandingan sepanjang musim ini, penyerang bertubuh besar itu sudah mengemas 37 gol.
Mou dan Zlatan sempat bekerjasama ketika masih membela . Keduanya memang memiliki hubungan baik dan kerap memuji satu sama lain. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Pernah Tolak Ronaldinho di Chelsea
Liga Inggris 23 Februari 2014, 21:49 -
United dan Chelsea Kejar 'The Next Januzaj'
Liga Inggris 23 Februari 2014, 18:08 -
Terry: Saya Masih Ingin Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 23 Februari 2014, 17:12 -
Cetak Dua Gol, Wenger Puji Giroud
Liga Inggris 23 Februari 2014, 15:16 -
Arteta: Arsenal Masih Bisa Juara
Liga Inggris 23 Februari 2014, 13:06
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23