Mourinho: Torres Siap Turun Lawan Basel
Editor Bolanet | 26 November 2013 07:28
- Fernando Torres sudah tidak pernah lagi membela Chelsea semenjak ia mengalmai cedera kala melawan Newcastle di awal bulan November. Namun di laga melawan Basel di ajang Liga Champions tengah pekan ini, sang pemain akan bisa melakukan comeback-nya berseragam The Blues.
Hal itu dikonfirmasi sendiri oleh sang pelatih Jose Mourinho. El Nino masuk dalam skuat utama The Special One yang akan melakukan perjalanan ke Swiss untuk bermain di St Jakob Park, Kamis dini hari.
Torres siap untuk bermain. Ia berlatih dengan semua tim kemarin dan pagi ini tanpa ada kendala apapun. Ia sudah siap untuk bermain, jelas pelatih asal Portugal itu menurut laporan yang diturunkan oleh Soccernews.
Dengan demikian, kemungkinan besar Mourinho akan menampilkan duet Samuel Eto'o dan Fernando Torres di lini depan. Ini tentu akan semakin menambah daya gedor Chelsea dalam rangka membalaskan dendam mereka, yang pernah dikalahkan oleh Basel di Stamford Bridge saat matchday pertama Liga Champions musim ini. [initial]
(soc/rer)
Hal itu dikonfirmasi sendiri oleh sang pelatih Jose Mourinho. El Nino masuk dalam skuat utama The Special One yang akan melakukan perjalanan ke Swiss untuk bermain di St Jakob Park, Kamis dini hari.
Torres siap untuk bermain. Ia berlatih dengan semua tim kemarin dan pagi ini tanpa ada kendala apapun. Ia sudah siap untuk bermain, jelas pelatih asal Portugal itu menurut laporan yang diturunkan oleh Soccernews.
Dengan demikian, kemungkinan besar Mourinho akan menampilkan duet Samuel Eto'o dan Fernando Torres di lini depan. Ini tentu akan semakin menambah daya gedor Chelsea dalam rangka membalaskan dendam mereka, yang pernah dikalahkan oleh Basel di Stamford Bridge saat matchday pertama Liga Champions musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuat Chelsea Untuk Hadapi Basel
Liga Champions 25 November 2013, 22:25 -
Chelsea Minati Duo Pilar Porto
Liga Inggris 25 November 2013, 22:02 -
Lampard Enggan Tiru Gaya Main Andrea Pirlo
Liga Inggris 25 November 2013, 20:46 -
Liga Inggris 25 November 2013, 20:05
-
Ancelotti Pernah Coba Bunuh Satu Pemain Chelsea
Liga Inggris 25 November 2013, 19:33
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39